Ekosistem 6 Kewirausahaan

Ekosistem Kewirausahaan menjadi wadah bagi mahasiswa Bisnis Digital FEB UNM untuk mempelajari, mengkaji, dan mengembangkan keterampilan dalam mengelola bisnis di era digital. Kami mendorong lahirnya semangat berwirausaha yang aktif dan kreatif, serta membuka ruang kolaborasi untuk saling bertukar pengalaman dalam membangun usaha. Selain itu, ekosistem ini juga berperan dalam menciptakan sumber dana kreatif yang dapat mendukung kegiatan HIMA BISDIG FEB UNM dan memfasilitasi mahasiswa dalam mengembangkan potensi bisnis mereka.

Ekosistem Kewirausahaan menjadi wadah bagi mahasiswa Bisnis Digital FEB UNM untuk mempelajari, mengkaji, dan mengembangkan keterampilan dalam mengelola bisnis di era digital. Kami mendorong lahirnya semangat berwirausaha yang aktif dan kreatif, serta membuka ruang kolaborasi untuk saling bertukar pengalaman dalam membangun usaha. Selain itu, ekosistem ini juga berperan dalam menciptakan sumber dana kreatif yang dapat mendukung kegiatan HIMA BISDIG FEB UNM dan memfasilitasi mahasiswa dalam mengembangkan potensi bisnis mereka.

Visi & Misi

Landasan dan arah tujuan Ekosistem 6 - Kewirausahaan

Visi

Membuat Ekosistem Kewirausahaan sebagai wadah pengembangan diri dalam melakukan suatu usaha bisnis dan kemampuan mengelola suatu usaha.

Misi

  • Bersama mempelajari dan mengkaji cara pengelolaan bisnis yang baik
  • Bersama mengajak mahasiswa lain untuk aktif berinteraksi dan bertukar pengalaman dalam mengelola suatu usaha
  • Bersama menjadikan ekosistem kewirausahaan sebagai sumber tambahan dana bagi himpunan

Struktur Kepengurusan

Struktur organisasi Ekosistem 6 - Kewirausahaan periode 2024/2025

Muhammad Akram Akbar

Muhammad Akram Akbar

Ketua Ekosistem

Ketua
Laili Kamalia M

Laili Kamalia M

Sekretaris Ekosistem

Sekretaris
Nurul Chaerana S Amin

Nurul Chaerana S Amin

Staff Ekosistem

Staff
Miftahul Jannah Usman

Miftahul Jannah Usman

Staff Ekosistem

Staff
Insyirah Dwi Azhari

Insyirah Dwi Azhari

Staff Ekosistem

Staff
Mutiah Anwar

Mutiah Anwar

Staff Ekosistem

Staff
Hanna Nurhayati Azizah

Hanna Nurhayati Azizah

Staff Ekosistem

Staff
Azizah Chairunnisa A

Azizah Chairunnisa A

Staff Ekosistem

Staff
Gasali

Gasali

Staff Ekosistem

Staff
Muh Aditya Pratama

Muh Aditya Pratama

Staff Ekosistem

Staff